Monday 29 July 2019

Mengatasi Permasalahan Vertigo Dengan Menggunakan Obat Ampuh Betahistine



Saat ini ada banyak permasalahan yang berkaitan tentang vertigo. Salah satu penyebabnya bisa dikarenakan kelelahan ataupun pikiran stress, dari seseorang yang mengalami gejala tersebut. Adapun betahistine dapat mengatasi vertigo secara cepat sasaran dan dengan dosis yang sesuai. Betahistine menjadi bagian dan salah satu cara dalam menyembuhkan penyakit vertigo.

Betahistine menjadi salah satu paling penting dalam menangani vertigo, yang identik dengan penyakit yang datang secara tiba-tiba. Sehingga bagi anda bisa mempersiapkan obat ini di rumah anda guna menjadi pertolongan pertama bagi orang yang mengalaminya. Biasanya vertigo ini akan terus terjadi kepada orang yang mengalaminya apabila banyak hal masih dilakukan.
Dosis betahistine

1.      Dosis awal
Dosis pemakaian awal dari obat betahistine ini dapat dilakukan dengan cara, mengkonsumsi dari obat ini sebanyak 8-16 mg. Dan periode pemakaiannya ialah 3 kali dalam sehari. Ketika anda mengkonsumsi obat ini melebihi takaran yang ada dan dengan jumlah yang telah ditentukan, maka akan mengakibatkan gangguan pencernaan secara berlebihan.

Oleh karena itu, perlu diperhatikan perihal penggunaan dan dosis penggunaan dari obat ini. Bagi anda yang masih bingung dalam penggunaan obat ini, bisa anda tanyakan kepada petugas apotik ataupun dokter yang lebih memahami kebutuhan bagi tubuh anda.


2.      Dosis pemeliharaan
Dosis pemeliharaan ini tingkatan dari dosis awal, memang kita ketahui bersama jika orang yang sedang mengalami vertigo tentunya cukup lama dalam proses pemulihannya. Sehingga akan sangat mungkin masuk ke fase pemulihan secara kontinue. Dan dalam jumlah konsumsi dari obat ini sebanyak 24 – 48 mg per hari.

3.      Dosis mesilate
Dosis mesilate ini lebih kepada orang yang mengalami pada fase akut. Sehingga sangat ketat dan haruslah mengkonsumsi obat ini. Kita ketahui bersama jika orang yang mengalami penyakit vertigo, maka akan merasakan lemas yang berkepanjangan. Oleh karena itu, haruslah menjaga pola makan dari obat betahistine sebanyak 6 – 12 mg.

Sedangkan aturan jumlah konsumsi nya ialah sebanyak 3 kali dalam sehari setelah makan. Dan hal ini lah yang harusnya diketahui bagi orang yang mengkonsumsinya, sehingga bisa lebih maksimal dan optimal dari penggunaaan obat vertigo ampuh ini.





1 comment :

  1. OO jadi pake betahistine ya mbak, nanti aku infoin ke adekku deh, dia punya vertigo soalnya, thank you infonya mbak

    ReplyDelete

Terimakasih sudah meluangkan waktu untuk membaca catatan saya, semoga bermanfaat ya ^^
Mohon komennya jangan pakai link hidup, :)